Sinonim dan Antonim Turun
[v] 1) menghilir;
2) membumi, mendarat; datang, keluar (kendaraan), sampai, tiba;
3) anjlok, jatuh, jeblok ([ki]), melandai, meluncur, melungsur, melorot, merosot, terjun, mengayun, mundur;
4) bergeser, bergulir, condong, melingsir, tenggelam, terbenam, tergelincir, terpuruk;
5) mengenap, mengendap;
6) reda, surut, susut;
7) ([cak]) berdansa, melantai;
Lawan Kata [Antonim] :
naik